KLIKANGGARAN — Nama IU, solois kebanggaan asal Korea Selatan kini sedang ramai dibahas publik dan trending di Twitter, Minggu, 18 September 2022.
Baca Juga: Inilah Alasan Andritany Ramai Diperbincangkan Publik, Benarkah Lakukan Diving? Wasit pun Tuai Hujatan!
Dikutip dari Wikipedia, Lee Ji-eun lahir 16 Mei 1993 atau yang biasa dikenal dengan IU adalah seorang penyanyi-penulis lagu, produser, model dan aktris berasal dari Korea.
Nama IU sendiri berasal dari kata “I and You (Aku dan Kamu)” yang melambangkan bahwa “kita” dapat menjadi “satu” melalui musik.
Baca Juga: Sinopsis Takdir Cinta yang Kupilih Episode 20 Lengkap, Novia semakin Mencintai Hakim, Tammy semakin Gelisah
U-ana (Uaena) menjadi nama fanbase dari IU, di mana kata terseut, dalam setiap suku kata memiliki arti yang berbeda: “you (kamu)” dari Bahasa Inggris, “ae” adalah Sino-Korea untuk “cinta”, dan “na” adalah Bahasa Korea untuk “aku”.
» selengkapnya di Klikanggaran
©2022 Hanupis